July 19, 2014

Cara Membentuk Otot Dada

Kali ini saya ingin memberikan beberapa tips dan cara membentuk otot dada dengan cepat tanpa harus pergi ke gym. Langsung saja silahkan simak caranya dibawah ini.

1. Pull Up | 3 Set 8-10 Repetisi

Latihan pull up ini juga bisa melatih otot punggung atau otot bagian bawah yang bisa memberikan kesan V-shape body

Cara Pelaksanaan :

  1. Genggamlah palang pull up selebar bahu
  2. Gunakan tipe pegangan overhand
  3. Pastikan tubuh anda menggantung dengan lurus
  4. Tarik tubuh anda keatas hingga dada menyentuh palang
  5. Turunkan tubuh anda kembali ke posisi semula
  6. Ulangi

Posted by: kumpulanseo at 05:14 PM | No Comments | Add Comment
Post contains 92 words, total size 1 kb.

Comments are disabled.
7kb generated in CPU 0.0403, elapsed 0.0752 seconds.
31 queries taking 0.0698 seconds, 50 records returned.
Powered by Minx 1.1.6c-pink.